Kawan-kawan, berikut adalah contoh yang saya dapat, Membuat Skrip menggunakan HTML5, mari kita pelajari bersama-sama, semoga bisa membantu yaa...
Langkah 1: Membuat Skrip Struktur Umum HTML
Pembuatan skrip struktur umum HTML memudahkan kita untuk memulai dalam membuat website, jika anda belum mengetahui apa itu struktur umum HTML. Berikut Skrip Struktur Umum HTML.
Skrip
HTML
Skrip HTML diatas terdapat baris skrip
<style
type="text/css">
, didalam skrip ini kita nantinya akan menaruh skrip CSS untuk
mengatur layout halaman web. Sedangkan pada skrip <title>Web
Warung Tegal</title>
berfungsi untuk memberikan title halaman web. Dibawah tag <style>
kita
memberikan skrip HTML5SHIV
yang berguna agar website kita berjalan dengan baik dalam browser
IE versi 9 kebawah.Skrip
<div
class="wrapper">
berfungsi untuk membungkus elemen halaman web, ” bungkusan ” ini kita beri class wrapper
, dengan
class ini kita bisa mengatur semua elemen yang berada didalamnya dengan skrip
CSS.Kesimpulan dari skrip diatas adalah kita telah memberikan judul halaman web dan menyediakan tempat untuk skrip CSS.
Langkah 2: Membuat Elemen header dan nav HTML5
Dalam contoh ini, Elemen<header>
digunakan untuk tempat dari nama website dan navigasi
utama. Berikut skrip header, letakkan persis dibawah <div
class="wrapper">
.
Skrip HTML
Kita menggunakan elemen
<nav>
untuk membuat navigasi . Elemen ini bisa digunakan di
berbagai keperluan dalam pembuatan navigasi, baik navigasi yang berada tepat
dibawah header, atau navigasi yang terletak pada footer.Dalam skrip diatas kita menentukan judul halaman yang telah kita letakkan pada elemen
<h1>
dan
memberikan daftar link navigasi sebagai alat navigasi untuk mempermudah dalam
mengakses halaman web.Langkah 3: Membuat Elemen artikel HTML5
Elemen<article>
bertindak
sebagai wadah untuk setiap bagian dari halaman yang dapat berdiri sendiri dan
berpotensi Sindikasi.Bisa berupa artikel atau tulisan blog, komentar atau posting forum, atau lainnya. Jika halaman terdiri dari beberapa artikel, maka kita akan meletakkan masing-masing artikel dalam elemen
<article>
. Berikut
skripnya, dan kita bungkus skrip ini dengan elemen <section>
.
Skrip HTML
<section>
digunakan untuk mengelompokkan elemen konten yang terkait , dan
biasanya setiap bagian akan memiliki judul tersendiri.Elemen
<figure>
digunakan
untuk menyisipkan gambar sedangkan elemen <figcaption>
digunakan
untuk memberi keterangan dalam gambar tersebut. Sedangkan tujuan dari elemen <hgroup>
adalah
mengelompokkan satu atau lebih elemen <h1>
sampai <h6>
sehingga
mereka diperlakukan sebagai satu judul tunggal.Kesimpulannya dalam skrip diatas kita membuat artikel masakan dengan memberinya judul, gambar beserta penjelasan.
Langkah 4: Membuat Elemen Aside HTML5
Elemen<aside>
bertindak
sebagai tempat/wadah untuk konten yang berhubungan dengan seluruh halaman.
Sebagai contoh, elemen ini bisa berisi link ke halaman web lain, daftar posting
terbaru, kotak pencarian, atau widget-widget lainnya. Berikut skrip dari elemen
Aside. Letakkan skrip ini dibawah skrip <section>
diatas,
tepatnya setelah skrip </section>
.
Skrip HTML
Langkah 4: Membuat Elemen Footer HTML5
Setiap website akan punya footer, elemen<footer>
berguna
untuk membuat footer, dengan footer kita bisa memberikan informasi tambahan
mengenai website seperti informasi hak cipta, link ke halaman kebijakan privasi
atau link lainnya. Berikut skrip footer. Skrip Footer diletakkan setelah skrip <aside>
diatas,
tepatnya setelah skrip </aside>
.
Skrip HTML
0 komentar:
Posting Komentar